Arsip Kategori: Kajian Muslimah ‘Before Seventeen’

Before Seventeen #4 | Muslimah Gaul, Akhlak Rasul

?

ALBA News | Sabtu, 9 Juni 2018. Sudah keempat kalinya, kajian remaja muslimah ‘Before Seventeen’ dilaksanakan di Taman Pendidikan Al Quran Al Barokah (TPA ALBA) Winongan Sirnoboyo .  Ini adalah pelaksanaan terakhir pada bulan Ramadhan tahun 1439 H.

Pada gelaran Before Seventeen #4 ini, mengambil tema Muslimah Gaul, Akhlak Rasul. “Menghadapi remaja zaman now juga perlu ada pendekatan yang now juga. Inilah mengapa ini kami ambil untuk tema di kajian ini”, jelas Afid Burhanuddin, ketua pengelola TPA ALBA. Lanjutkan membaca Before Seventeen #4 | Muslimah Gaul, Akhlak Rasul

Before Seventeen #3. Dulu Lidah, Kini Jempol yang Tak Bertulang

ALBA News | Sabtu, 2 Juni 2018.
Lidah tak bertulang. Itu pribahasa jaman ‘old’. Jaman ‘now’ beda. Menjadi jempol tak bertulang. Tulang di lidah sudah mulai tumbuh. Lidah jadi kaku. Sebaliknya, jempol berubah jadi lembek. Seperti jempol presto. Lembek tak bertulang.

Ini eranya jempol. Menunjukkan simpati. Cukup njempol. Ekspresi kecewa. Njempol lagi. Urusan lapar di perut. Njempol maning, kata karib dekat saya yang suaminya orang Ngapak. Semua selesai dengan jempol. Lanjutkan membaca Before Seventeen #3. Dulu Lidah, Kini Jempol yang Tak Bertulang

Before Seventeen #2. Remaja Muslimah yang Dirindu Surga

Ustadzah Khoirul Qudsiyah sedang menjelaskan di depan remaja peserta kajian Bifore Seventeen#2

ALBA News |  Sabtu, 26 Mei 2018. Kajian remaja muslimah ‘Before Seventeen’ kembali dilaksanakan di Taman Pendidikan Al Quran Al Barokah (TPA ALBA) Winongan Sirnoboyo . Sudah kali ke-2 kajian yang sama ini diselenggarakan di TPA ALBA. Dengan mengambil tema remaja yang dirindu surga, kajian ini diisi oleh Ustadzah Khoirul Qudsiyah Lanjutkan membaca Before Seventeen #2. Remaja Muslimah yang Dirindu Surga